Magnet Cinta Batu Akik Fosil Mani Gajah

Magnet Cinta Batu Akik Fosil Mani Gajah

Batu akik fosil mani gajah adalah batu akik yang memiliki warna putih kekuningan hingga kecoklatan. Batu ini dipercaya dapat memikat hati lawan jenis dan melancarkan rizeki.

Batu akik yang kini tengah populer di tanah air membuat jenis-jenis dari batu akik mulai dikenali dan cari orang banyak. Salah satunya adalah Batu akik fosil mani gajah. Batu ini dapat berwarna putih kekuningan hingga kecoklatan. Ada beberapa kepercayaan atau sumber yang menyebutkan asal muasal dari batu ini. Ada yang menyebutkan batu akik ini berasal dari fosil mani atau sperma gajah, ada pula yang menyebutkan bahwa batu ini berasal dari batu biasa yang warnanya menyerupai mani.

LAGI LARIS MURAH MERIAH BAHAN ROUGH AKIK MIRAH : https://shope.ee/5Ur6LLdJc8

Mitos yang beredar dan telah menjadi legenda adalah bahwa batu akik fosil mani gajah ini berasal dari mani gajah tepatnya di pulau Sumatra. Konon, di hutan pedalaman Sumatra terdapat kawanan gajah yang ketika malam bulan purnama, gajah jantan mencari gajah betina dari kawanan untuk bereproduksi. Setelah selesai, gajah jantan akan menutup dengan tanah mani yang berceceran dan meninggalkannya. Dipercaya ada masyarakat pedalaman yang selalu memperhatikan kebiasaan itu dan mengambil sperma tadi untuk kepentingan ritual. Mani yang tidak terambil oleh orang pedalaman itu akan terus terkubur dan selang bertahun-tahun hingga ratusan tahun menjadi fosil.

Selain dari mitos tersebut, ada juga yang menyebutkan bahwa asal muasal batu akik fosil mani gajah yang berasal dari mani yang terkubur selama bertahun-tahun tersebut hanyalah sebuah legenda. Batu akik jenis fosil mani gajah berasal dari batu jenis agate yang tergolong batu akik biasa. Hanya saja warna batu tersebut menyerupai warna mani. Belum ada penelitian yang membuktikan fakta bahwa batu jenis ini memang berasal dari mani atau sperma gajah dan juga penelitian secara ilmiah yang membuktikan bahwa unsur-unsur dari mani yang sebagian besar adalah protein bisa mengalami proses kristalisasi atau menjadi batu.

BERKUALITAS MURAH MERIAH BATU AKIK NATURAL SUNKISH CHALCEDONY GARANSI ASLI : https://shope.ee/6UkpoDkWJ6

Disamping dari asal muasal dari batu ini. Sebagian orang percaya bahwa batu ini dapat memberikan tuah bagi pemiliknya. Batu akik fosil mani gajah dipercaya dapat digunakan untuk memikat hati lawan jenis, relasi, dan orang lain. Batu ini juga memiliki sebutan sebagai magnet cinta. Konon, seseorang yang memakai batu ini akan memancarkan pesona yang berbeda, memancarkan aura ketampanan atau kecantikan dan memunculkan wibawa. Batu ini juga dipercaya dapat menjaga ketentraman rumah tangga. Batu akik yang berasal dari fosil mani gajah juga dapat melancarkan rizeki dalam berdagang dan berbisnis lainnya, Batu ini juga dipakai sebagai media ritual magis seperti pelet.

REKOMENDED MURAH MERIAH PROMO NATURAL RED CARNELIAN CHALCEDONY SUPER : https://shope.ee/30AxdwBSpF

Untuk mengetahui keaslian batu ini, ada beberapa cara yang dapat dilakukan. Salah satunya dengan mengambil secukupnya beras lalu usap bersama dengan batu akik. Kemudian, buat lubang kurang lebih 5-10 cm dari permukaan tanah. Lalu letakkan batu kedasar lubang dan timbun dengan tanah. Setelah batu tertutup sempurna oleh tanah, taburkan beras tadi ke atas permukaan tanah yang dibawahnya terdapat batu akik. Lepaskan ayam di dekat beras tadi agar beras dimakan oleh ayam. Perhatikanlah perilaku ayam. Jika batu akik fosil mani gajah yang tertanam tadi asli, maka saat beras telah habis ayam akan mengais-ais tanah yang terdapat batu akik tersebut. Padahal pada umumnya jika makanan habis, ayam akan pergi untuk mencari makanan di tempat lain.

Cara lain adalah dengan menyinari batu. Batu akik fosil mani gajah akan terlihat keruh di dalamnya dan akan terlihat bintik-bintik hitam yang dipercaya sebagai sperma yang telah mati. Jika dipegang batu ini akan terasa dingin dan akan terasa lembab mengeluarkan cairan lengket. Jika dibakar batu ini tidak akan meleleh. Cara paling tepat mengetahui keaslian batu ini adalah memeriksanya di lab gemology. Batu akik yang dipercaya dari fosil mani gajah banyak diburu oleh kolektor batu akik karena dipercaya memiliki kekuatan magis. Namun semua itu tidak lepas dari kehendak Tuhan Yang Maha kuasa.

[symple_heading style=”” title=”Gambar Magnet Cinta Batu Akik Fosil Mani Gajah” type=”h1″ font_size=”14″ text_align=”left” margin_top=”30″ margin_bottom=”30″ color=”undefined” icon_left=”” icon_right=””]

Magnet Cinta Batu Akik Fosil Mani Gajah

Magnet Cinta Batu Akik Fosil Mani Gajah

Incoming search terms:

  • cara mengetes batu fosil kelor asli
  • batu akik mani gajah
  • batu mani gajah
  • fosil mani gajah
  • batu mani gajah asli
  • mani gajah
  • khasiat batu akik mani gajah
  • akik fosil
  • akik mani gajah

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.